Penuhi Ujian Kenaikan Juz, Para Siswa ini Raih Predikat Mumtaz

BANDUNG – Siswa SMA Daarut Tauhiid Boarding School (DTBS) capai predikat Mumtaz pada Ujian Kenaikan Juz tanggal (20/5/2024). Siswa yang memperoleh predikat Mumtaz tersebut merupakan siswa SMA DTBS kelas 10. Adapun Juz yang telah disetorkan para siswa tersebut adalah capaian hafalan selama satu semester. Para siswa yang telah berhasil tasmi’(memperdengarkan) hafalan Al-Qur’annya yaitu; 1. Raihan […]
Sosialisasi PPDB, SMA dan SMK DTBS Kunjungi SMPIT Ibnu Khaldun

BANDUNG – SMA dan SMK Daarut Tauhiid Boarding School (DTBS) kunjungi SMPIT Ibnu Khaldun, Lembang, Bandung Barat pada (32/5/2024). Kunjungan tersebut dalam rangka sosialisasi Sekolah Daarut Tauhiid Indonesia (SDTI) ke seluruh siswa dan siswi SMPIT Ibnu Khaldun. Kegiatan sosialisasi tersebut disambut ramah oleh pihak sekolah dan juga antusiame para siswa. Dengan […]
Program Perth Immersion SMA DTBS Putri

Perth Immersion merupakan salah satu program yang dimiliki oleh SMA Daarut Tauhiid Boarding School (DTBS) Putri. Program ini berbayar dan terbuka untuk seluruh santri yang bersekolah di SMA Daarut Tauhiid Boarding School (DTBS) Putri. “Program ini merupakan program pilihan bagi yang berminat untuk mencoba tinggal di luar negeri tanpa orangtua, didampingi oleh guru namun […]
SMP DT Batam Berikan Penghargaan MY Terbaik Periode April 2024

SMP Daarut Tauhiid Boarding School (DTBS) Batam berikan penghargaan MY Terbaik periode April, pada Jumat (17/5/24). Berikut nama-nama santri yang meraih penghargaan MY Terbaik, diantaranya: Zhian Gifacri Yusepto (VII-A), Zahwa nazifa (VII-B), Arya Oktarional (VIII-A), Hilmya Nasyafha Rajwa (VIII-B), Muhammad Alwan Fatih (IX-A), Anisah Nazilah (IX-B), dan Zinedine yarid Zidane (X). Semoga ananda […]
Akhir Semester Genap, Siswa SD DT Laksanakan PAT

BANDUNG – Siswa SD Daarut Tauhiid (DT) jalani rangkaian kegiatan Penilaian Akhir Tahun (PAT) pada 27 Mei sampai 7 Juni 2024. Kegiatan tersebut menyusul akan berakhirnya tahun ajaran di semester genap ini. Seluruh siswa kelas 1 hingga kelas 5 wajib menuntaskan kegiatan Penilaian Akhir Tahun (PAT) tersebut. Adapun materi yang diujikan […]
SMP DTBS Batam Adakan Ujian Ekstrakurikuler

SMP Daarut Tauhiid Boarding School (DTBS) Batam adakan ujian ekstrakurikuler yang diselenggarakan di Aula Aligarh, pada Jumat (31/5/24). Ekstrakurikuler yang akan diujiankan, diantaranya ialah silat, tenis meja, multimedia, english club, arabic club, futsal, hadroh, videografi, dan pidato bahasa Indonesia. Semoga Allah senantiasa memberikan keberkahan, kemudahan, dan kelancaran. Aamiin yaa rabbal alamin. (Dian Safitri) Mari daftarkan […]
Sambut Tahun Ajaran Baru, SMA Dan SMK DTBS Gelar Sosialisasi Sekolah

BANDUNG – SMA Daarut Tauhiid Boarding School (DTBS) Putra bersama SMK DTBS kunjungi SMPIT Ibnu Khaldun, Lembang, Kabupaten Bandung Barat pada (31/05/2024). Kunjungan tersebut dalam rangka kegiatan sosialisasi Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) Sekolah Daarut Tauhiid Indonesia (SDTI) kepada siswa dan siswi SMPIT Ibnu Khaldun. Tampak antusiasme siswa dan siswi SMPIT Ibnu Khaldun […]