SMP DTBS Putri Adakan Kegiatan Rihlah ke Bromo-Banyuwangi

Home

SMP DTBS Putri Adakan Kegiatan Rihlah ke Bromo-Banyuwangi

SMP DTBS Putri Adakan Kegiatan Rihlah ke Bromo-Banyuwangi

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp

SMP Daarut Tauhiid Boarding School (DTBS) Putri adakan kegiatan rihlah yang menarik perhatian para peserta didiknya, kegiatan tersebut diikuti oleh kelas IX pada Senin – Jumat (13-17/5/2024) ke Bromo-Banyuwangi.

 

Agenda yang dilaksanakan dalam kegiatan tersebut ialah explore Bromo, pergi ke Museum Blambang, Djawatan Forest, Red Island, Bangsring Underwater, dan Pulau Tabuhan. Harapannya dengan adanya kegiatan rihlah tersebut dapat menambah kebersamaan dan semakin mempererat tali persaudaraan satu sama lain. (Dian Safitri)

 

Mari daftarkan putra-putri ayah bunda ke SMP Daarut Tauhiid Boarding School Putri dan dapatkan manfaatnya berupa pembiasaan ibadah, pendidikan karakter, lingkungan belajar yang memotivasi dan religius, pengembangan minat bakat, serta pengalaman pendidikan leadership dan entrepreneurship.

 

Mari bersama-sama menciptakan generasi yang tidak hanya cerdas, tetapi juga bijaksana dan berbudi luhur.

 

Pendaftaran Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB)

 

Informasi pendaftaran peserta didik baru dapat diakses melalui   http://ppdb.daaruttauhiid.sch.id/

 

Atau menghubungi Humas SMP Daarut Tauhiid Boarding School Putri (08112243019)